Selamat Datang di blog PHYSICS ini ! . Suatu kehormatan bagi Saya atas kunjungan anda ini. Saya sangat berharap kunjungan berikutnya.

PEMBAHASAN PRESENTASI PTIK (KELOMPOK 15)


PEMBAHASAN PRESENTASI PTIK

“PENGIRIMAN DATA DALAM JARINGAN

OLEH : KELOMPOK 15

Ø  1 G
Standar baru dari teknologi jaringan. Merupakan ponsel generasi pertama. Otomatis dan dengan bentuk yang kecil.
Ø  2G
Generasi kedua memiliki memiliki fitur CSD sehingga transfer data lebih cepat. sekitar 14.4KBPS. Anda juga dapat mengirimkan pesan teks.
Ø  2,5 G
2.5 G adalah terobosan terbaru di generasi ke dua ini. 2.5 biasa disebut GPRS. Lahir pada tahu 1997 GPRS dengan sigap menggantikan CSD yang boros. Dengan GPRS kita dapat terhubung ke internet dimana saja dan kapan saja. Kecepatan gprs 20-40 kpbs.
·         GPRS = Suatu teknologi yang digunakan untuk pengiriman dan penerimaan paket data. Fasilitas yang diberikan oleh GPRS : e-mail, mms (pesan gambar), browsing, internet.
Ø  3 G
Antara tahun 2001 sampai 2003, EVDO Rev 0 pada CDMA 2000 dan UMTS pada GSM pertama yang merupakan cikal bakal generasi ke tiga (3G) diperkenalkan .
Ø  HSDPA
HSDPA (High Speed Downlink Packet Access) merupakan perkembangan akses data selanjutnya dari 3G. HSDPA sering disebut dengan generasi 3.5G karena HSDPA masih berjalan pada platform 3G. Kecepatan akses data HSDPA sama seperti 480kbps.
Ø  4 G
4G merupakan pengembangan dari teknologi 3G. Nama resmi dari teknologi 4G ini menurut IEEE (Institute of Electrical and Electronics Engineers) adalah "3G and beyond".
Sistem 4G akan dapat menyediakan solusi IP yang komprehensif
4G akan merupakan sistem berbasis IP terintegrasi penuh
Mampu menghasilkan kecepatan 100Mb/detik dan 1Gb/detik baik dalam maupun luar ruang.
Ø  5G Gigabit per second - for the future : 1+ Gbps
Sesuatu yang dianggap tidak mungkin saat ini karena tidak penjelasan logis  atasnya. Awalnya adalah imajinasi yang tanpa sadar dan tidak sadar membawa kita pada kehadirannya yang nyata





0 komentar:

Posting Komentar